Tips dan Trik Promosi Usaha Bisnis

Promosi merupakan bagian yang tidak terpisahkan dalam aktivitas usaha, dengan Promosi berpengaruh bisa pada pencitraan perusahaan, bisa juga pada peningkatan penjualan dan lain-lalin yang pada intinya untuk sebuah tujuan kemajuan sebuah usaha.

Promosi tidak hanya untuk produk baru, produk sudah cukup terkenal juga selalu mengeluarkan anggaran untuk promosi, contoh saja minuman gelas Aqua kemudian rokok meski sudah terkenal tiap hari muncul tayangan iklan ditelevisi setiap beberapa menit, yang saya garis bawahi disini dalam kaitanya promosi, yaitu yang sudah populer saja promosi apa lagi yang produk baru perlu adanya ekstra promosi.

Berikut ini ada sedikit pengetahuan tentang tips dan trik promosi yang akan saya share pada postingan berikut ini, apa saja tips dan trik promosi berikut diantaranya :

1. Buat bahasa penawaran yang menarik
Lalu seperti apa bahasa penawaran yang menarik, kalau versi saya menarik itu memancing menggoda calon pembeli agar tertarik apa itu dengan harganya yang murah, kualitasnya yang bagus atau bonusnya, seperti ketika membeli di Indomart misal ada produk yang lagi promo misal membeli produk tertentu mendapatkan point yang bisa ditukar dengan kaos atau souvenir yang unik. contoh lainnya misal membuka resto cafe mempromosikan dengan bahasa dapatkan diskon 20% dan souvener unik dengan makan di Resto n Cafe N & N promo berlaku sampai dengan tanggal 30 Oktober misalnya.

2. Promosi harga murah padahal standar
Ini pernah saya alami, baca tulisan "Internet Rp.2000 per jam", tertarik juga karena murahnya, ternyata setelah saya masuk Rp.2.000 itu berlaku jika penggunaan internet selama 5 jam,  saya lihat promo lembaran lagi ternyata ada tulisan kecil "berlaku jika pemakaian 5 jam" dalam hati wah trik promosi ini.

3. Promosikan tonjolkan kelebihan produk
kelebihan produk ini misalnya harga yang mudah, awet, manfaatnya dan lainnya uraikan dengan lengkap sehingga menarik perhatian

Demikian sedikit tips dan trik dalam promosi, berikut artikel yang masih terkait 5 Strategi Trik yang sering diterapkan dalam Penjualan, langkah selanjutnya setelah promosi tentunya dievaluasi, sejauh mana apakah promosinya punya pengaruh atau tidak sehingga bisa disimpulkan promosi yang dilakukan efektif atau tidak, mengenai keefektifan ini ada artikel yang terkait yaitu Kenapa setelah beriklan tidak ada respon .

Berikut ada penawaran dari saya, saya membuat blog khusus untuk tempat promosi produk dengan alamat blognya http://jualbeli-deal.blogspot.com/, anda bisa promosi disitu dengan biaya promosi GRATIS (masih Promo ) berlaku selamanya postingan artikel penawaran produknya, jika anda tertarik silakan tulis keterangan produk sejelas dan selengkapnya kemudian jangan lupa untuk cara pesan dan nomor HP yang dihubungi, kirim ke email saya, selanjutnya akan saya posting di blog tersebut. dengan promosi melalui blog tersebut anda sudah mempromosikan via internet yang berjalan 24 jam dengan jangkauan cukup luas seluruh Indonesia, setelah terposting anda akan mendapatkan url page produk anda, untuk lebih optimalnya lagi anda promosikan URL artikel produk anda tersebut keteman-teman anda bisa melalui facebook atau twitter dan media sosial lainnya sehingga semakin banyak yang mereview atau melihat penawaran produk anda di internet maka peluang pemesanan juga semakin besar. selengkapnya sms only 08563565807

Catatan tambahan : Promosi melalui posting artikel efektif jika artikelnya bagus terus terindek di google, dengan terindek dihalaman pertama url postingan anda akan dikunjungi pengunjung yang tertarget, jadi buat keterangan produk yang bagus minimal 500 kata dan judul produk yang bagus juga serta foto produk yang bagus kemudian hubungi contact diatas untuk diposting di blog khusus jual beli.

Sekian kurang lebihnya mohon maaf jika ada kesalahan penulisan

Dukung blog ini caranya berbelanja online di www.tokofaiz.com klik disini www.tokofaiz.com



Comments

  1. membuat sebuah harga diskon dan obarl juga bagus mas untuk menarik minat konsumen. Selain itu, barang-barang import juga bisa membuat masyarakat jadi teratarik untuk membeli produk tersebut. Tapi memang untuk memasarkan / promosi bisnis usaha itu bisa dilakuka sesuai dengan skill individu :)

    ReplyDelete
  2. promosi yg baik dan tepat merupakan penunjang utama tercapainya kesuksesan dalam pemasaran ya mas :)
    makasih tipsnya ^^

    ReplyDelete
  3. Tips dan triknya bagus juga kawan..hanya saja saya memang tidak punya produk untuk bisa dijual.
    Salam kenal dan salam persahabatan

    ReplyDelete
  4. @mba ririn, Mba Indri Mas Ferry, terimakasih kunjungannya, salam persahabatan

    ReplyDelete

Post a Comment